Home » » Tiket KA Tambahan Lebaran Bisa di Pesan Maret 2024

Tiket KA Tambahan Lebaran Bisa di Pesan Maret 2024

Halo railway mania..Untuk kereta api tambahan lebaran 2024 tiket kereta api tambahan lebaran 2024 bisa di pesan mulai tanggal Maret  2024 pukul 00.01 WIB untuk keberangkatan mulai tanggal 1  - 21 April 2024 secara serentak. Sistem pemesanan bisa dengan online ticketing, pesan di loket stasiun. Berdasarkan pengalaman yang pernah dialami oleh calon penumpang, tiket online sulit dipesan karena jaringan lambat atau jaringan eror, atau bisa juga sudah habis kemudian muncul lagi (tersedia lagi). Secara awam dari kacamata seorang awam, kondisi server down itu disebabkan oleh banyak yang mengakses situs tersebut sehingga server tidak bisa menampung banyaknya trafik yang masuk. Dalam kondisi seperti ini, perlu perbaikan sistem ticketing online oleh PT KAI setidaknya memudahkan calon penumpang dalam memesan tiket.

tiket ka tambahan lebaran

Terkait dengan pemesanan tiket ka lebaran pada tanggal Maret 2024 untuk keberangkatan mudik lebaran dan balik lebaran nanti, beberapa kemungkinan untuk mendapatkan tiket pasti ada. Calo pun masih ada, dengan memanfaatkan tekonologi internet dan gadget dengan terang-terangan bisa memesankan tiket untuk calon penumpang dengan menyertakan ID atau tanda pengenal lainnya. Jadi saingannya bukan hanya calon penumpang, tapi juga calo dalam berburu tiket online. Tetap berusaha saja membeli tiket online di internet.  Atau kalau bisa memesan di Indo atau Alfa mart yang bisa melayani pemesanan tiket.

 

Daftar Kereta Api Tambahan Lebaran 2024

NAMA KA RELASI - PP Berangkat
Argo Lawu Fakultatif Solo Jakarta ( Solobalapan-Gambir) 09.00
Argo Lawu Fakultatif Jakarta Solo ( Gambir-Solobalapan) 21.15
Argo Dwipangga Lebaran Solo Jakarta ( Solobalapan-Gambir) 21.30
Argo Dwipangga Lebaran Jakarta Solo ( Gambir-Solobalapan) 10.00
Taksaka Lebaran Yogyakarta Jakarta ( Yogyakarta-Gambir) 06.40
Taksaka Lebaran Jakarta Yogyakarta ( Gambir-Yogyakarta) 19.30
Taksaka Lebaran Yogyakarta Jakarta ( Yogyakarta-Gambir) 22.15
Taksaka Lebaran Jakarta Yogyakarta ( Gambir-Yogyakarta) 10.15
Argo Muria Lebaran Semarang Jakarta ( Semarang Tawang-Gambir) 07.00
Argo Muria Lebaran Jakarta Semarang ( Gambir-Semarang Tawang) 13.45
Argo Sindoro Lebaran Semarang Jakarta ( Semarang Tawang-Gambir) 16.50
Argo Sindoro Lebaran Jakarta Semarang ( Gambir-Semarang Tawang) 23.45
Gajayana Lebaran Malang Jakarta ( Malang-Gambir) 19.45
Gajayana Lebaran Jakarta Malang ( Gambir-Malang) 23.30
Sembrani Lebaran Surabaya Jakarta ( Pasar Turi-Gambir) 09.00
Sembrani Lebaran Jakarta Surabaya ( Gambir-Pasar Turi) 16.45
Purwojaya Lebaran Cilacap Jakarta ( Solobalapan-Gambir) 08.20
Purwojaya Lebaran Jakarta Cilacap ( Gambir-Cilacap) 16.00
Lodaya Lebaran Solo Bandung ( Solobalapan-Bandung) 08.15
Lodaya Lebaran Bandung Solo ( Bandung-Solobalapan) 20.20
Lodaya Lebaran Solo Bandung ( Solobalapan-Bandung) 22.05
Lodaya Lebaran Bandung Solo ( Bandung-Solobalapan) 09.35
Sancaka Lebaran Surabaya Gubeng - Yogyakarta 09.40
Sancaka Lebaran Yogyakarta - Surabaya Gubeng 17.50
Cirebon Ekspres Fak Cirebon - Jakarta ( Cirebon - Gambir) 16.45
Cirebon Ekspres Fak Jakarta Cirebon (Gambir - Cirebon) 20.30
Argo Jati Tambahan Cirebon - Jakarta ( Cirebon - Gambir) 21.15
Argo Jati Tambahan Jakarta Cirebon (Gambir - Cirebon) 00.40
Argo Jati Fak Cirebon - Jakarta ( Cirebon - Gambir) 11.00
Argo Jati Fak Jakarta Cirebon (Gambir - Cirebon) 07.15
Senja Utama CN Fak Cirebon - Jakarta ( Cirebon - Gambir) 15.10
Senja Utama CN Fak Jakarta Cirebon (Gambir - Cirebon) 05.45
Kutojaya Utara Tambahan Kutoarjo - Pasar Senen 10.40
Kutojaya Utara Tambahan Pasar Senen - Kutoarjo 23.20
Kutojaya Utara Lebaran Kutoarjo - Pasar Senen 20.30
Kutojaya Utara Lebaran Pasar Senen - Kutoarjo 08.30
Kutojaya Selatan Lebaran Kutoarjo - Kiaracondong 11.10
Kutojaya Selatan Lebaran Kiaracondong - Kutoarjo 23.30
Kertajaya Lebaran Pasar Turi - Pasar Senen 23.35
Kertajaya Lebaran Pasar Senen -Pasar Turi 08.45
Tawang Jaya Lebaran Semarang Poncol - Pasar Senen 09.15
Tawang Jaya Lebaran Pasar Senen - Semarang Poncol 19.45
Brantas Lebaran Blitar - Pasar Senen 13.55
Brantas Lebaran Pasar Senen - Blitar 18.00
Matarmaja Lebaran Malang - Pasar Senen 19.00
Matarmaja Lebaran Pasar Senen - Malang 18.45
Pasundan Lebaran Surabaya Gubeng - Kiaracondong 05.35
Pasundan Lebaran Kiaracondong - Surabaya Gubeng 06.45
Mataram Yogyakarta - Pasar Senen 08.20
Mataram Pasar Senen - Yogyakarta 21.15

Kereta api tambahan lebaran 2024 merupakan kereta dilaur jadwal reguler dengan keberangkatan yang diatur dan disisipkan pada kereta api reguler. Untuk daftar kereta api tambahan lebaran bisa baca : kereta api tambahan lebaran 2024.

Ketentuan tarif penumpang :
  1. Usia Dibawah 3 tahun mengambil tempat duduk sendiri dikenakan biaya penuh (tarif anak/dewasa) dengan syarat mencantumkan usia (contoh : 2 tahun) disebelah nama.
  2. Penumpang usia diatas 10 tahun belum memiliki ID, untuk kolom ID diisi usia (contoh : 12 tahun)
Saya turut mendoakan semoga calon penumpang mendapatkan tiket yang dipesan tanpa perantara atau calo yang membebani calon penumpang. Ingat tanggal Maret 2024 kereta api tambahan sudah bisa dipesan melalui tiketing online untuk keberangkatan tanggal 1-21 April 2024.

11 comments:

  1. Alhamdulillah...mudah2an kebagian tiket kereta tambahannya dah...terima kasih infonya ya

    ReplyDelete
  2. maaf, pak, bisa tolong beritahu situs on line untuk memeesan kereta api tambahannya? saya belum mendapatkan tiket, dan sangat berharap untuk bisa mendapatkan tiket ini. terimakasih banyak sebelumnya.

    ReplyDelete
    Replies
    1. bisa dipesan di tiket.com, tiket.kereta-api.co.id, paditrain.com dan tiketkai.com

      Delete
  3. maaf, pak, bisa tolong beritahu situs on line untuk memeesan kereta api tambahannya? saya belum mendapatkan tiket, dan sangat berharap untuk bisa mendapatkan tiket ini. terimakasih banyak sebelumnya.

    ReplyDelete
    Replies
    1. semoga masih tersedia tempat duduk bagi Ibu Ressy, karena peminat kereta api untuk mudik begitu banyak. Semoga bermanfaat

      Delete
  4. Pak mau tanya, itu pembukaannya tanggal 11 mei 2016 buat keberangkatan 10-16 juli 2016. Bukannya lebarannya tanggal 6-7 juli 2016 ?? Klo untuk keberangkatan tanggal 4 juli 2016 pesannya tanggal berapa ? Terima kasih

    ReplyDelete
    Replies
    1. Ini belum rilis resmi dari PT KAI, itu tanggal ka tambahan tahun lalu pak. Kalau sudah rilis akan disesuaikan dengan pemesanan tiket tambahan saat ini. Tunggu updatenya.

      Delete
  5. Pak mau tanya, itu pembukaannya tanggal 11 mei 2016 buat keberangkatan 10-16 juli 2016. Bukannya lebarannya tanggal 6-7 juli 2016 ?? Klo untuk keberangkatan tanggal 4 juli 2016 pesannya tanggal berapa ? Terima kasih

    ReplyDelete
    Replies
    1. Ini belum rilis resmi dari PT KAI, itu tanggal ka tambahan tahun lalu pak. Kalau sudah rilis akan disesuaikan dengan pemesanan tiket tambahan saat ini. Tunggu updatenya.

      Delete
  6. jadwal mudik
    http://daftarhargatiket.com/

    ReplyDelete